Membuat Emoticon Anda Sendiri di Facebook


Membuat Emoticon Anda Sendiri di Facebook - Seperti posting sebelumnya yang membahas bagaimana membuat emoticon dan meme di facebook part 1 dan part 2, disini saya akan membahas bagaimana membuat dan menemukan kode kode tersebut yang bisa menjadi gambar atau emoticon jika dipasang di chat facebook.

Mungkin anda penasaran bagaimana membuatnya, langsung saja saya kasih tahu caranya. Disini saya menggunakan generator yang disediakan oleh situs. situs ini menyediakan generator untuk membuat emoticon kita sendiri dan juga yang telah ada.



  1. Langkah pertama buka http://smileyti.me/, kemudian pilih "Chat Codes Maker".
  2. Kemudian klik "Browse" dan pilh gambar yang diinginkan
  3. Usahakan gambar di kompres ukurannnya terlebih dahulu menjadi 300px ,200px,150px atau lebih kecil, hal ini untuk mempermudah proses upload gambar, apabila tidak bisa juga tidak apa apa
  4. Setelah memilih gambar kilik "upload" buuton.
  5. Kemudian akan mucul kode, paste kode tersebut ke chat Facebook
  6. Apabila setelah di paste muncul gambar (emoticon) yang tidak penuh, maka proses upload tidak sempurna  dan bisa diulangi lagi

    Selamat mencoba, Semoga bermanfaat..........

SHARE THIS

Author:

Previous Post
Next Post